Hallo Bro..., Semakin maju nya perkembangan dunia Games sebagian mengganggap PS2 sudah ketinggalan jaman, NAMUN!!! ada juga yang masih kangen..., nah mari kita kupas cara bermain PS2 di PC/Laptop..>>> PlayStation 2 atau yang biasa disebut PS2 adalah salah satu game paling laris di dunia yang dibuat oleh Sony. Pertama kali dirilis pada tahun 2000, penjualan PS2 sudah mencapai 155 juta unit. Saking populernya, masih banyak orang yang setia memainkan PS2 di rumah maupun di rental PlayStation.
Untuk mempermudah kamu main game PlayStation 2 dirumah, khusus nya di Komputer/Laptop kali ini REVIL/urgkuday.blogspot.co.id akan memberikan sebuah cara untuk memainkan PS2 di komputer atau laptop kamu tanpa lag.
Cara Main PlayStation 2 (PS2) di Komputer
Add caption |
Cara menjalankan game PS2 di komputer atau laptop tidak terlalu sulit. Spesifikasi komputer yang dibutuhkan juga tidak besar. Pastikan kamu membaca dengan teliti agar tidak mengalami kesalahan:
Download Bahan-bahan :
- • Download PCSX2 (http://pcsx2.net/download/releases/windows/category/40-windows.html )• Download Bios PCSX2 ( http://www.mirrorcreator.com/files/98NFBE8G/ ) pilih salah satu hosting site nya
- • Download ISO Game PS2 ( https://www.emuparadise.me/Sony_Playstation_2_ISOs/41 ) Pilih dan download game PS2 yang ingin kamu mainkan.
- Cara Install Emulator PS2 :
- • Buka file PCSX2 dan lakukan install seperti biasa:
- Pilih Configure pada PAD (Jika kamu bermain menggunakan Keyboard).
- PAD1: Pengaturan player 1
- PAD2: Pengaturan Player 2
- • Jika kamu mengunakan STICK PS2/JOYSTICK bisa kamu baca di http://urgkuday.blogspot.co.id/2017/05/cara-setting-joystick-stick-ps2-di.html
-
- • Kemudian di kolom SPU2 jika kosong. Nah, ini lah problem sebagian orang dan mungkin anda juga. Tenang ada Solusi nya download sbb:( https://sourceforge.net/projects/spu2ghz/?source=typ_redirect )
- • Setelah download "EXTRACT FILE SPU2 ghz....ke" [C:/program Files\PCSX2 1.4.0\Plugins]. lihat gambar:
- • Back/ install kembali PCSX2;
- • Ekstrak file Bios PCSX2 yang sudah kamu download tadi, dan letakkan ditempat yang mudah ditemukan.
- • Pada menu pemilihan bios, klik Browse lalu cari di tempat kamu menaruh file Bios..
- (kosongkan [√] pada Gunakan Pengaturan semula)
- • Jika sudah, klik Refresh list. Pilih Bios PS2 yang ingin kamu gunakan. Disini REVIL pakai BIOS USA v02.00
• Cara Memilih ISO Game PS2:
- #Jika kamu belum punya ISO gamenya, kamu bisa download disini: https://www.emuparadise.me/Sony_Playstation_2_ISOs/41
- #Jika sudah, pilih menu CDVD > pemilih Iso > Temukan gamenya
Cara Menjalankan Game PS2:
- #Jika ISO game PS2 sudah kamu tentukan, selanjutnya hanya tinggal menjalankan game tersebut.
- #Pilih menu System > jalankan CDVD (full) atau (fast)
- Secara otomatis game akan berjalan.
Akhir Kata
Itulah cara untuk bermain game PlayStation 2 (PS2) di komputer atau laptop kamu tanpa mengalami hambatan. Jika kamu masih bingung atau ada hal yang ingin disampaikan, kamu bisa menuliskannya dikolom komentar.Selamat mencoba!